PENGEMBANGAN KARAKTER

Dalam plaksanaan PPK maka SMP Negeri 6 Malang melakukan berbagai hal dalam menegmbangkan karakter peserta didik

PSIKOTEST
PSIKOTEST

Psikotest ini dilaksanakan oleh SMP Negeri 6 Malang yang bekerja sama dengan Pelita Wacana pada hari Sabtu tanggal 11 ‎Februari ‎2017.

Maraknya kasus narkoba dewasa ini sudah sangat lah mengkawatirkan maka sekolah juga melakukan upaya pengenalan terhadap bahaya narkoba yang melibatkan BNN dan Polisi untuk membimbing dan pengenalan bahaya narkoba.

Pengenalan bahaya narkoba oleh BNN
Pengenalan bahaya narkoba oleh BNN

Kegiatan ini dilaksanakan pada saat Jum’at inspirasi yang mendatangkan Ibu Badriyah, SH. dari pihak dari BNN untuk bimbingan kepada peserta didik masalah bahaya narkoba.

Bimbingan tentang bahaya narkoba
Bimbingan tentang bahaya narkoba oleh Kepolisian

Seusai upacara bendera pada hari Senin sekolah mengundang pihak KADIT BINMAS POLSEK Klojen untuk memberi pengarahan tentang pasal pidana dan bahaya narkoba

 

Dokumentasi bisa di lihat DISINI

Author: Hari Wicaksono

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *